Tanggal 26 September 2011,hal yang tidak pernah terbayangkan olehku terjadi. Uangku lenyap puluhan juta dalam waktu 3 hari. Karena kehancuran sebuah negara USA. Aku menulis ini sembari menahan tangis,goncang secara mental. Tak tahu harus berbuat apa. Hanya mampu meratapi,tak mampu berkata-kata,ini adalah monumen kehancuranku.
Tapi aku sekarang lebih tangguh. Aku belajar bersyukur masih memiliki orang tua yang sayang kepadaku,badan yang sehat,umur yang muda. Masih ada banyak peluang,harapan,yang terbentang luas dihadapanku.
Menghitung kebaikan yang Tuhan berikan kepadaku. Masih dapat bernafas dengan gratis tanpa memerlukan bantuan tabung oksigen. Thanks God,i can't repay what you have done to me. I'm just a human.
Note: 2 Tahun setelah tulisan ini terbit, saya membaca tulisan ini dan sekarang mampu tersenyum. Bahwa sejarah yang telah terjadi memang membuat diri saya menjadi lebih tangguh daripada dahulu kala.
Tapi aku sekarang lebih tangguh. Aku belajar bersyukur masih memiliki orang tua yang sayang kepadaku,badan yang sehat,umur yang muda. Masih ada banyak peluang,harapan,yang terbentang luas dihadapanku.
Menghitung kebaikan yang Tuhan berikan kepadaku. Masih dapat bernafas dengan gratis tanpa memerlukan bantuan tabung oksigen. Thanks God,i can't repay what you have done to me. I'm just a human.
Note: 2 Tahun setelah tulisan ini terbit, saya membaca tulisan ini dan sekarang mampu tersenyum. Bahwa sejarah yang telah terjadi memang membuat diri saya menjadi lebih tangguh daripada dahulu kala.
Surabaya,17 Desember 2013