Selasa, 29 Oktober 2013

2 Pertanyaan Tak Lazim Untuk Calon Karyawan

         Artikel ini saya dapat dari  http://www.ciputraentrepreneurship.com/hrd/2-pertanyaan-tak-lazim-untuk-calon-karyawan. Maka saya akan mencoba mengisinya sembari memahami diri sendiri

--------"Apakah yang Anda tidak ingin lakukan 5 tahun dari sekarang?"  Maka saya akan menjawab,melakukan pekerjaan fisik,banyak orang yang bisa mengerjakan pekerjaan fisik,fisik saya lemah,dan saya lebih suka berpikir,menjadi seorang TINKER/CREATOR.
     
--------"Persepsi salah seperti apakah yang banyak orang miliki tentang diri Anda?"
Pemarah,bekerja dengan lamban.
-Pemarah,saya bukan orang sabar terhadap kesalahan sepele contoh tidak tepat waktu. Pola pikir orang yang tidak terstruktur,menciptakan alasan-alasan yang dibuat-buat. Tidak ada alasan. Lebih baik diam dan mengakui kesalahan. Just simple like that.
-saya memiliki pola cumulative thinker. Dimana dalam melakukan sesuatu saya harus tahu prosesnya dari awal hingga akhir,hingga memudahkan saya menstruktur apa yang akan saya kerjakan,tanpa harus mengulang belajar kembali. jadi terkesan lambat dalam berpikir.
       
Pertanyaan pertama untuk mendorong kandidat yang Anda wawancarai untuk berpikir tentang masa depannya secara mandiri, demi mengetahui tingkat adaptabilitasnya.

Pertanyaan kedua untuk menemukan Para kandidat teratas akan memiliki tingkat kesadaran diri yang tinggi dan akan dengan mudah menjawab pertanyaan ini. Mereka juga akan memahami persepsi ini merupakan realitas yang bisa ditemukan dalam berbagai kasus, dan mungki sudah memiliki rencana itu untuk membahasnya


Siapa yang tertarik meng-HIRE saya?

Tidak ada komentar:

Posting Komentar